teknokra.com: Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Radio Kampus Universitas Lampung (Rakanila) adakan kegiatan Latihan Kepemimpinan Manajemen Mahasiswa-Tingkat Dasar (LKMM-TD). Mengusung tema “Membentuk Generasi Intelektual Muda yang Beretika, Loyalitas Tinggi dan Memiliki Jiwa Kepemimpinan dalam Berorganisasi”, kegiatan ini diselnggarakan secara daring melalui zoom, pada Sabtu dan Minggu, 3-4 Juli.
Duwi Utari (Teknik Geodesi’19) selaku ketua pelaksana acara ini mengungkapkan pemilihan tema untuk acara ini berkaitan dengan harapan UKM Rakanila terhadap calon kru Rakanila yang akan dilantik.
berita unila terkini
Gugus FEB UKM Kopma Unila Adakan Kegiatan Barbar
teknokra.co: BARBAR (Belajar Bareng) merupakan salah satu kegiatan yang diselenggarakan oleh Gugus FEB (Fakultas Ekonomi dan Bisnis) UKM Kopma (Unit Kegiatan Mahasiswa Koperasi Mahasiswa) Universitas Lampung. Kegiatan ini ditujukan untuk internal anggota Kopma Unila yang berada di jurusan yang ada di FEB. Kegiatan ini baru pertama kali dilaksanakan pada tahun ini dan berlangsung selama 3 hari, yakni: Jum’at-Minggu, 2-3 Juli melalui aplikasi zoom meeting.
HMJ Ilmu Komunikasi Adakan Pelatihan Internal Tentang Foto Jurnalistik
380 dibacateknokra.com: Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) Ilmu Komunikasi FISIP (Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik) Universitas Lampung Bidang Jurnalistik adakan Pelatihan Internal (PI) tentang “Foto Jurnalistik” yang dilaksanakan secara virtual…
Aliansi BEM-F Universitas Lampung Adakan Gerakan Aksi Kreatif Pelemahan KPK
335 dibacateknokra.com: Aliansi Badan Eksekutif Mahasiswa Fakultas (BEM-F) Universitas Lampung, mengadakan Gerakan Aksi Kreatif KPK End Game, pada Rabu (30/6). Aksi ini dilakukan sebagai bentuk sindiran dari mahasiswa akibat adanya…
Ketua BP-KKN: Rapid Test di Poliklinik Hanya Pilihan
409 dibacateknokra.co: Rapid test yang dilaksanakan Poliklinik Universitas Lampung (Unila) hanya pilihan bagi peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN). Hal tersebut disampaikan oleh Ketua Badan Pelaksana Kuliah Kerja Nyata (BP-KKN) Muhammad…
Mahasiswa Keluhkan Botol Sabun yang Kosong di Wastafel Unila
340 dibacateknokra.co: Botol sabun di wastafel yang tersebar di Universitas Lampung tampak kosong. Menurut patauan teknokra.co botol sabun yang kosong itu berada di depan Kopma Mart, dekat Pos Satpam, belakang…
Evolusi Karya, Ubah Tantangan Menjadi Cara Meningkatkan Eksistensi Pers Mahasiswa
414 dibacateknokra.co: “Dilihat dari Undang-Undang Pers, pers mahasiswa bukanlah badan perusahaan sehingga sangat rentan terjadi intimidasi dan pembredelan dikarenakan belum adanya hukum yang mengatur tentang pers mahasiswa,” ujar Nurul Hasanah,…
Mahasiswa Penjas Raih Perunggu di Ajang Internasional
355 dibacateknokra.co: Tri Wahyuni (Penjas ’18) berhasil meraih perunggu di ajang International Academic Winter CUP 2020 di Bulgaria. Ajang senam ritmik ini dilakukan secara online dan diikuti oleh peserta yang…
APML Dorong Persma Berpihak pada Korban Pelecehan Seksual
346 dibacateknokra.co: Aliansi Pers Mahasiswa Lampung (APML) menggelar diskusi virtual tentang kekerasan seksual, Kamis (31/12). Diskusi ini sebagai respon terhadap pelecehan yang dilakukan Sekjen PPMI DK Malang dan DK Kediri,…
No More Posts Available.
No more pages to load.