Galeri Microblog : Jawaban Krusial Dari Presiden Prabowo Yang Menjadi Catatan

Sumber : Narasi tv / https://youtu.be/gP0YCMCJnjA?si=8QUabOeVGEzi1Flw
98 dibaca

Teknokra.co : Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menggelar pertemuan langsung dengan tujuh Pemimpin Redaksi serta jurnalis senior di kediamannya, di Hambalang, Bogor, Jawa Barat pada Minggu(06/04). Ketujuh orang tersebut diantaranya adalah Lalu Mara Satriawangsa (Pemred tvOne), Uni Lubis (Pemred IDN Times), Alfito Deannova Gintings (Pemred detikcom), Najwa Shihab (Founder Narasi), Sutta Dharmasaputra (Pemred Harian Kompas), Retno Pinasti (Pemred SCTV-Indosiar), dan Valerina Daniel (Penyiar TVRI).

Pertemuan tersebut ditayangkan dengan tajuk “Presiden Prabowo Menjawab” berdurasi sekitar 3,5 jam membahas isu selama kepemimpinan Presiden Prabowo dalam 150 hari menjabat. Banyak sekali poin-poin penting yang perlu menjadi catatan dalam mengawal jalannya pemerintahan di era presiden Prabowo, mulai dari hukum, birokrasi, ekonomi, hingga pogram-program yang dicanangkan.

Ilustrasi : Alfian Wardana

Exit mobile version